Selasa, 21/07/2020, Prodi TBIO mengadakan webinar dengan tema “Berdamai dengan Covid-19 di Era New Normal”. Pada kegiatan ini mendatangkan dua orang pakar biologi dan kesehatan […]
BERKOLABORASI DENGAN FORUM KERUKUNAN UMAT BERAGAMA KABUPATEN TULUNGAGUNG, KORPRODI TBIO MENGHADIRI SOSIALISASI PEMBANGUNAN TEMPAT IBADAH BAGI WARGA REJOAGUNG
Pada hari Kamis, 18 Juni 2020, Korprodi yang juga merupakan pengurus FKUB Kabupaten Tulungagung menghadiri sosialisasi pembangunan tempat ibadah bagi warga Rejoagung. Kegiatan ini merupakan […]
FGD RUMUSAN VISI KEILMUAN PRODI TBIO
Prodi TBIO mengadalan FGD rumusan visi kelimuan prodi TBI yang dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 28 Pebruari 2020 di ruang lantai 3 Rektorat IAIN Tulungagung. […]
Rapat Tim Perumus Visi Keilmuan dan Tujuan TBIO
Pada hari Rabu, 12 Pebruari 2020, di ruang balkon lantai 2 gedung Arif Mustakim, tim perumus visi keilmuan prodi TBIO melakukan pengkajian pada rumusan visi […]
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KKN TANGGUH BENCANA GELOMBANG 1 TAHUN 2020
Disampaikan kepada seluruh peserta pendaftar KKN Tangguh Bencana Gelombang 01 Tahun 2020, bahwa berdasarkan hasil penilaian berkas dan ide gagasan calon peserta KKN Tangguh Bencana, […]
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KKN BRANTAS TUNTAS 2020 GELOMBANG 1
Assalamu’alaikum Wr. Wb. Disampaikan kepada seluruh peserta pendaftar KKN Brantas Tuntas pada hari Jumat tanggal 13 Desember 2019, bahwa berdasarkan hasil penilaian berkas dan ide gagasan […]
IAIN Tulungagung Borong 5 Medali dalam Ajang OSKI 2019 di Makassar
Makassar – Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Tulungagung berhasil memborong medali dalam even nasional Olimpiade Sains dan Karya Inovasi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (OSKI) 2019 yang […]
IAIN Tulungagung Raih Penghargaan Peserta KKN Revolusi Mental Kategori Publikasi Terbaik
Jakarta – Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Tulungagung kembali menorehkan prestasi dalam pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Revolusi Mental (KKN RM) dari Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia […]
KUNJUNGAN MA Al-MAHRUSIYAH KOTA KEDIRI KE LABORATORIUM BIOLOGI FTIK IAIN TULUNGAGUNG
Hari Kamis/24 Oktober 2019, MA Al-Mahrusiyah Kota Kediri mengadakan kunjungan ke Laboratorium Biologi dan Kimia FTIK IAIN Tulungagung. Dalam kunjungan ini, turut hadir Bapak/Ibu guru […]
Mahasiswa Tadris Biologi IAIN Tulungagung Berkontribusi dalam Japan-Asia Youth Exchange Program in Science JST 2019
Jepang, 1-7 Oktober 2019 adalah pelaksanaan Japan-Asia Youth Exchange Program in Science JST 2019 (Japan Science and Technology Agency) dengan diikuti mahasiswa-mahasiswa dari dua negara […]